Tuesday, May 1, 2012

Teen Pregnancy : Dont be a Statistic : STOP before you PLAY : Keep Virgin!

 
We live in a generation where losing our cell phones means much more than losing out virginity ( anonymous ). Kedengannya sarkastik, tapi inilah realita yang terjadi.

Berikut adalah statistik yang cukup bikin nyess di hati.

  • Setiap tahun kurang lebih 15 juta remaja ( 15 - 19 tahun ) melahirkan, 4 juta remaja melakukan aborsi, hampir 100 juta terkena Penyakit Menular Seksual dan 7000 remaja terkena HIV / AIDS ( UNFPA, 2000 ) 
  • Angka aborsi di Indonesia diperkirakan mencapai 2,3 juta pertahun. Sekitar 750.000 diantaranya dilakukan oleh remaja ( Medical Journal, Soetjiningsih, 2004 )
  • Setiap tahun, 70.000 remaja puteri meninggal akibat komplikasi kehamilan dan persalinan 
  • Hasil survei di 12 kota besar di Indonesia, didapatkan 62,7% remaja yang duduk di bangku SMP (Sekolah Menengah Pertama) pernah berhubungan intim dan 21,2% siswi SMA (Sekolah Menengah Atas) pernah menggugurkan kandungannya ( Komisi Nasional Perlindungan Anak, 2007).
  • 1 dari 2 remaja sudah tidak perawan lagi. ( BKKBN, 2010 ).

dont be a statistic!!!

Katanya keperawanan bukan hal penting lagi sekarang.
Kata siapa? Mungkin kata mereka yang sudah tidak memiliki keperawanan. 

Kata siapa menjadi perawan jaman sekarang adalah kampungan?
Padahal di media massa, di cyberspace, di koran, di televisi, di majala, dimana-mana juga banyak dijelaskan bahwa satu-satunya cara mencegah penyebaran Infeksi Menular Seksual dan HIV / AIDS pada remaja adalah dengan abstinensia ( tidak berhubungan seksual ).
Sekali lagi.. yang kampungan bukan kamu tapi mereka.



Teen Pregnancy :Dont be a Statistic : STOP before you PLAY : Keep Virgin.


2 comments:

  1. Sereeeemmm... :(

    ReplyDelete
    Replies
    1. iyaaa horor.. tapi sayangnya ini bukan nitemare ya bang inul.. ini mah beneran atuh.. :(

      Delete